Categories
diskon ppnbm otomotif xpander

diskon ppnbm 50% dimulai bulan ini

1 juni 2021 100% untuk mobil baru tak berlaku lagi. Tapi, relaksasi pajak masih ada, berupa diskon PPnBM sebesar 50%.

diskon PPnBM untuk mobil 1.500 cc ke bawah dibagi menjadi tiga periode. Tahap pertama diberikan insentif PPnBM sebesar 100% dari tarif, atau PPnBM 0% sejak Maret 2021 yang berakhir Mei 2021 kemarin. Kemudian diikuti insentif PPnBM sebesar 50% dari tarif yang akan diberikan pada tahap kedua bulan Juni-Agustus.

Mitsubishi Xpander dan Mitsubishi Xpander Cross Keduanya dikenakan PPnBM sebesar Rp 14 jutaan sampai Rp 18 jutaan tergantung tipenya. Lalu, berapa harga Xpander dan Xpander Cross jika dikenakan diskon PPnBM sebesar 50% bulan ini.

Untuk diketahui, potongan PPnBM 50% di atas berlaku untuk Xpander dan Xpander Cross di luar warna putih. Khusus Xpander dan Xpander Cross warna putih dikenakan penyesuaian harga.

Permintaan terhadap Xpander dan Xpander Cross di luar perkiraan, dan mengakibatkan penundaan terhadap proses pengiriman kepada konsumen.

Kami melakukan usaha terbaik untuk mengakselerasi dan menyesuaikan permintaan dan ketersediaan, serta memastikan konsumen segera mendapatkan unit yang sudah dipesan