Categories
bbm otomotif

bbm berkualitas yg bikin awet dan ramah lingkungan

Pertamina terus mengembangkan kualitas bahan bakar mengikuti kebutuhan mesin modern dan aman bagi lingkungan.

Perta Series menawarkan produk antara lain Pertalite dengan angka Research Octane Number (RON) 90, Pertamax RON 92, dan Pertamax Turbo dengan RON 98. Sedangkan Dex Series, ditawarkan Dexlite dengan Cetane Number (CN) 51 dan Pertamina Dex dengan CN 53.

Jadi selain memastikan proses pembakaran yang optimal, BBM berkualitas ini membantu menjaga kebersihan dan bagian-bagian mesin sehingga lebih awet. Mesin yang terawat dan dapat bekerja dengan optimal, mesin yang bekerja dengan baik dan pembakaran yang optimal akan berpengaruh langsung terhadap konsumsi bahan bakar.

Dengan edukasi melalui promosi, harapannya masyarakat bisa merasakan langsung manfaat menggunakan BBM berkualitas, sehingga bersama-sama kita dapat berkontribusi terhadap penurunan emisi hingga 29% di tahun 2030.

Categories
otomotif toyota

spek toyota agya

Salah satu mobil hatchback yang banyak digandrungi masyarakat Indonesia adalah Toyota Agya. Mobil yang masuk dalam kelas low cost green car (LCGC).

Khusus pada varian 1.2 TRD S, Toyota Agya dilengkapi dengan New TRD S Front Spoiler, New TRD S Side Skirt, serta New TRD S Black Rear Spoiler yang semakin menguatkan kesan sporty. Selain itu, New Agya tampil dengan berbagai pilihan warna.

Sementara untuk varian 1.0 E dan 1.0 G, mendapatkan fitur seperti New AC Knob Design dan New Audio 2DIN yang melengkapi penggunaan New Seat Cover, New Door Trim Design, dan New Combination Meter with Red Accent pada seluruh varian New Agya.

harga toyota agya 2021 paling murah sekitar Rp 144.900.000 hingga Rp 170.390.000.

Categories
hyundai mobil listrik otomotif

hyundai tucson versi listrik

Hyundai akhirnya memperkenalkan Hyundai versi setrum lebih tepatnya New Plug-in hybrid Tucson mobil ramah lingkungan.

New plug-in hybrid New MK4 Hyundai Tucson akhirnya masuk ke pasar mobil ramah lingkungan dan akan diperkenalkan pada 2021 akan memiliki pilihan bensin dan diesel saat dikawinkan dengan motor listrik akan mampu menyemburkan 227 tenaga kuda.

dikatakan akan mengusung baterai lithium ion polymer dengan kapasitas 13,8 kWh, saat menggunakan tenaga listrik Tucson bisa berlari hingga 31 mil dan 50 km.

Sayangnya mobil ini belum membocorkan berapa harga banderol Hyundai Tucson Plug-in Hybrid.

Categories
otomotif

servis mobil diwajibkan sebulan sekali

Servis berkala adalah panduan pedoman dari pabrikan kepada setiap pemilik kendaraan untuk rutin melakukan perawatan secara periodik. Di servis pertama sangat penting. Karena selain kita memastikan komponen-komponen kendaraan sesuai dengan standar yang telah diservis.

Maka dari situ sudah jelas, servis berkala wajib hukumnya dilakukan oleh setiap mobil. Hal ini demi menjaga kondisi mesin, suspensi, kelistrikan agar selalu optimal.

dilakukan setiap menyentuh 10.000 km Namun jika kondisi jalanan yang sering dilalui cukup jelek, sering kena macet maka jarak tempuh bisa tak dijadikan acuan.

Masalahnya saat mesin mobil menyala, komponen di dalam mesin bekerja sangat keras tanpa mendapatkan pendinginan yang baik serta kondisi mobil idle atau netral membuat campuran bensin dan udara tidak mendekati komposisi yang ideal. Jadi, jika mobil sudah dirasa tidak nyaman digunakan